
Andhicha Rachmansyah ⋅ 17 May 2016 00:30:16
Mitos adalah sesuatu yang belum tentu benar, namun diyakini oleh sebagian besar masyarakat. Meskipun dalam kehidupan modern, mitos sudah mulai terkikis dan bahkan sudah banyak orang yang hampir tidak memercayainya.Namun, ketika Anda melihat kembali sejarah, mitos memainkan peran besar dalam membentuk budaya dan masyarakat dari beberapa wilayah di dunia. Kali ini, saya akan coba membahas beberapa mitos nyeleneh yang tersebar di seluruh dunia.Kerudung pernikahan. Menurut sejarah Romawi, kerudung pernikahan dipercaya mampu menangkal roh jahat. Tujuan utama pemakaian kerudung ini adalah untuk menyembunyikan wajah pengantin, sehingga kekuatan jahat tidak akan mengenai mereka.
Continue ReadingWow Menariknya ⋅ 14 Oct 2016
www.faktakah.com ⋅ 25 Sep 2016
Wow Menariknya ⋅ 18 Oct 2015
gayaloe.com ⋅ 09 Mar 2017
www.bundadzakiyyah.com ⋅ 11 Mar 2017
www.yoechua.com ⋅ 12 Jun 2016
www.hanyatauaja.com ⋅ 26 Mar 2017
wowasiknya.com ⋅ 08 Aug 2016
tahupedia.com ⋅ 05 Aug 2020
wonteninfo.blogspot.co.id ⋅ 09 Apr 2017
webkesehatan.com ⋅ 17 Feb 2016
www.faktakah.com ⋅ 24 Sep 2016
www.tanahnusantara.com ⋅ 04 Apr 2018